Senin, 28 Oktober 2013

Indonesia

Diposting oleh Unknown di Senin, Oktober 28, 2013


Indonesia merupakan negara agraris, hampir seluruh rakyat Indonesia bermata pencaharian sebagai petani. Indonesia sendiri berada di benua asia, dengan letaknya yang strategis yaitu diantara dua samudera dan dua benua membuat alam Indonesia menjadi sangat subur. Hampir semua macam tanaman dapat tumbuh subur di Indonesia. Kekayaan alam Indonesia tak hanya dapat dinikmati oleh rakyatnya saja tetapi juga banyak warga asing yang terpesona akan kekayaan Indonesia. Indonesia juga terkenal akan pesonanya yang indah, banyak turis asing berdatangan hanya untuk menikmati alamnya yang asri.

0 komentar:

Posting Komentar

 

DESNDESTY Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea